SEKILAS INFO
: - Minggu, 19-05-2024
  • 4 tahun yang lalu / Selamat Datang di Kampus Hijau MAN 2 Kota Payakumbuh   —   Motto : “UTAMA ; Unggul dalam Prestasi, Ta’at dalam Beribadah, Mulia dalam Akhlak”
Pembukaan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Projek Pelajar Rahmatan Lil'Alamin (P5-P2RA)

Pembukaan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Projek Pelajar Rahmatan Lil’Alamin (P5-P2RA)

Pembukaan P5-P2RA MAN 2 Kota Payakumbuh dilaksanakan di halaman upacara pada hari Senin (20/11). P5-P2RA langsung dibuka oleh Kepala MAN 2 Kota Payakumbuh Sahidin, S.Ag ., M.Pd. Dalam pembukaan beliau...
Pelatihan Pembuatan Video

Pelatihan Pembuatan Video

Sebuah tantangan untuk era informasi dan industri hari ini adalah bagaimana kepegawaian dalam memanfaatkan media sosial. Salah satu diantara faktor pendukung pemanfaatan media sosial adalah video sebagai sumber informasi oleh...
Siapkan Diri untuk Asesmen

Siapkan Diri untuk Asesmen

Amanat dari pembina upacara, Senin (13/11) menekankan kepada pesdik untuk menuntaskan semua kewajiban dalam PBM. Diantaranya adalah tugas-tugas dan penilaian harian. Kedua adalah menguasai materi sesuai dengan tuntutan KD masing-masing...
Upacara Peringatan Hari Pramuka ke-62

Upacara Peringatan Hari Pramuka ke-62

Payakumbuh, humasman2pyk–Upacara bendera sekaligus Peringatan Hari Pramuka ke-62 pada hari Senin (14/08/2023) di lapangan hijau MAN 2 Kota Payakumbuh. Pembina adalah Sahidin, S.Ag., M.Pd, Kepala MAN 2 Kota Payakumbuh. Diikuti...
Tertib Berlalu Lintas; Amanat Upacara Bendera di MAN 2 Kota Payakumbuh

Tertib Berlalu Lintas; Amanat Upacara Bendera di MAN 2 Kota Payakumbuh

Humas – Senin, 27 Februari 2023, yang menjadi pembina upacara bendera di MAN 2 Kota Payakumbuh adalah dari Polres Payakumbuh. Iptu Dian Handayani, Kanit Kamsel Res Payakumbuh membacakan amanat dari...
Supervisi Administrasi Guru MAN 2 Kota Payakumbuh Semester Ganjil 2022/2023

Supervisi Administrasi Guru MAN 2 Kota Payakumbuh Semester Ganjil 2022/2023

Supervisi administrasi guru tahun pelajaran 2022/2023 di lingkungan guru MAN 2 Kota Payakumbuh dilakukan oleh pengawas madrasah, Dra. Yursilis, M.Pd. Supervisi semester ini dilaksanakan di ruangan wakil kepala. Setiap awal...
Pembinaan Guru Dan Pegawai Man 2 Kota Payakumbuh Oleh Kakanwil Kemenag Provinsi Sumatera Barat

Pembinaan Guru Dan Pegawai Man 2 Kota Payakumbuh Oleh Kakanwil Kemenag Provinsi Sumatera Barat

Penulis : Ismail, S.Pd | Editor : Muhammad Mardianto, S.P Payakumbuh (Humas) – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sumatera Barat Bapak Dr. H. Helmi, M.Ag  berkunjung ke MAN 2 Kota Payakumbuh...